Jika pada suatu pengukuran berulang memiliki rata-rata hasil ukur 153,2 mm dan nilai maksimum serta minimum hasil pengukuran berturut-turut adalah 153,6 mm dan 152,8 mm. Maka, hasil pengukuran yang dilaporkan adalah

SoalSatu

Jika pada suatu pengukuran berulang memiliki rata-rata hasil ukur 153,2 mm dan nilai maksimum serta minimum hasil pengukuran berturut-turut adalah 153,6 mm dan 152,8 mm. Maka, hasil pengukuran yang dilaporkan adalah?

  1. (153,2±0,4) mm
  2. (153,2±0,8) mm
  3. (153,6±0,4) mm
  4. 152,8±0,4) mm
  5. Semua jawaban benar

Jawaban: A. (153,2±0,4) mm

Leave a Comment