
Salah satu bentuk pelanggaran HAM ringan adalah ….
Jawab
Salah satu bentuk pelanggaran hak asasi manusia (HAM) ringan adalah menghalangi atau membatasi seseorang untuk menyampaikan pendapat dan gagasannya terhadap suatu hal. Secara sengaja maupun tidak sengaja dilakukan, tindakan tersebut tidak sampai menghilangkan hak seseorang.
Setiap warga negara Indonesia bebas mengutarakan pendapat seperti yang tertuang pada bulir pertama dan kedua pancasila sila keempat yaitu, “sebagai warga negara dan warga masyarakat, setiap manusia Indonesia mempunyai kedudukan, hak, dan kewajiban yang sama dan tidak boleh memaksakan kehendak kepada orang lain (ketetapan MPR No. I/MPR/2003).
Terkadang kita tidak menyadari telah membatasi seseorang untuk berpendapat karena kita terlalu terpaku pada pendapat kita sendiri. Oleh karena itu diperlukan toleransi dalam bermasyarakat agar tindakan kita tidak merugikan orang lain. Apabila kita menghargai pendapat dan gagasan orang lain, maka orang lain pun akan menghargai pendapat dan gagasan kita karena telah terbangun rasa toleransi untuk saling menghargai.
Pembahasan:
Pelanggaran HAM terbagi menjadi 2 yaitu pelanggaran HAM ringan dan pelanggaran HAM berat. Contoh bentuk pelanggaran HAM ringan lainnya yaitu:
- Pencemaran nama baik yang menjatuhkan harkat martabat
- Pencurian barang milik pribadi
- Pelarangan seseorang untuk pergi ke tempat ibadah
Adapun contoh pelanggaran HAM berat adalah yang sampai menghilangkan hak dan nyawa seseorang seperti:
- Peristiwa G30S/PKI
- Kasus terbunuhnya Munir
- Peristiwa Tanjung Priok
Related Posts:
- kita sebagai warga negara dan anggota masyarakat… kita sebagai warga negara dan anggota masyarakat boleh memanfaatkan lingkungan baik untuk kepentingan pribadi maupun pemanfaatan bersama orang lian. hal ini disebut? hak terhadap lingkungan kewajiban terhadap lingkungan hak dan…
- Faktor-faktor yang mengakibatkan seseorang menjadi… Faktor-faktor yang mengakibatkan seseorang menjadi tidak bermoral adalah, kecuali? hukum yang berlaku terlalu ringan kurangnya kesadaran diri pada manusia itu sendiri pengajaran tentang moral yang terlambat proses transformasi pendidikan moral…
- Menjenguk orang sakit mencerminkan Pancasila sila ke… Pembahasan Pancasila adalah dasar bagi bangsa Indonesia. Dengan demikian setiap warga negara wajib menjadikan nilai luhur Pancasila sebagai pedoman hidup dalam bermasyarakat, berbangsa juga bernegara. Pancasila harus diterapkan dalam semua…
- Apa tujuan pemenuhan hak warga negara Indonesia? Apa tujuan pemenuhan hak warga negara Indonesia? Jawabannya : Tujuan Pemenuhan Hak Warga Negara indonesia ( WNI ) adalah untuk mensejahterakan rakyat & membuat / menjadikan Indonesia sebagai Negara yang…
- Hukum pernikahan dapat terjadi sesuai penyebab atau… Hukum pernikahan dapat terjadi sesuai penyebab atau hal-hal yang melatarbelakanginya, sehingga hukum pernikahan dapat berubah sesuai sebabnya. Hukum Makruh menikah yaitu? Bagi orang yang tidak mampu melaksanakan kewajiban-kewajiban pernikahan baik…
- Setiapwarga negara memiliki hak yang sama. Salah… Setiapwarga negara memiliki hak yang sama. Salah satu contoh hak yang sama adalah ? mendapatkan perlakuan yang sama sebagai warga negara mendapatkan pelayanan hukum yang berbeda mendapatkan sarana dan fasilitas…
- Suatu ketika salah satu Bank Syariah memberikan… Suatu ketika salah satu Bank Syariah memberikan sosialisasi kepada para pelaku bisnis tentang bentuk-bentuk kerjasama ekonomi yang Islami. Diantara penjelasannya, petugas Bank Syariah menyampaikan bahwa ada bentuk kerja sama antara…
- Negara Indonesia memiliki berbagai keragaman, salah… Negara Indonesia memiliki berbagai keragaman, salah satunya keragaman agama. Sehingga sebagai warga negara Indonesia harus memiliki toleransi kepada warga negara yang berbeda agamanya. Hal tersebut merupakan pengamalan dari nilai praktis…
- Dibawahini yang merupakan penerapan nilai Pancasila… Dibawahini yang merupakan penerapan nilai Pancasila sila ke 2 dalam kehidupan sehari-hari adalah? Menyadari bahwa kita mempunyai hak dan kewajiban yang sama Cinta pada tanah air dan bangsa Tidak memaksakan…
- Equality before the law mengandung makna .... Equality before the law mengandung makna .... A. hukum yang lebih rendah harus mengacu pada hukum yang lebih tinggi B. setiap warga Negara memiliki persamaan kedudukan di depan hukum C.…
- Arti penting peraturan perundang-undangan bagi warga… Arti penting peraturan perundang-undangan bagi warga negara adalah? memberikan rasa keadilan bagi warga negara menghilangkan penyakit masyarakat meringankan tugas polisi melindungi orang-orang yang berbuat kejahatan Semua jawaban benar Jawaban yang…
- Bentuk Tindakan yang dikategorikan dalam jenis… Bentuk Tindakan yang dikategorikan dalam jenis pengingkaran kewajiban yang dilakukan warga negara pada gambar tersebut adalah? Merusak failitas umum Pelanggaran lalu lintas Tidak taat hukum Tidak taat bayar pajak Semua…
- Sifat dan watak manusia satu dengan lainya berbeda… Sifat dan watak manusia satu dengan lainya berbeda beda sehingga sering menimbulkan ketidaktertiban ketidakharmonisan dalam masyarakat .Oleh karena itu agar dalam masyarakat tercipta kehidupan yg tertib dan harmonis yg diperlukan?…
- Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain,… Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain, merupakan perwujudan dari sila? Pertama Kedua Ketiga Keempat Semua jawaban benar Jawaban: D. Keempat Dilansir dari Encyclopedia Britannica, tidak memaksakan kehendak kepada orang lain,…
- Setiap warga negara Indonesia tentu berkewajiban… Setiap warga negara Indonesia tentu berkewajiban mematuhi peraturan perundang-undangan nasional yang berperan untuk? menciptakan kesejahteraan bagi penduduk miskin memberi rasa kebahagiaan bagi warga negara memberikan kepastian hukum menjamin hak hidup…
- Menurut Howard Gardner, ada 8 macam kecerdasan dalam… Menurut Howard Gardner, ada 8 macam kecerdasan dalam diri manusia. salah satu diantaranya adalah kecerdasan interpersonal, yaitu? kecerdasan seseorang dalam melakukan interaksi dengan orang lain kecerdasan seseorang dalam mengendalikan diri…
- Hubungan antara hak asasi manusia dengan hak warga… Hubungan antara hak asasi manusia dengan hak warga negara adalah? setiap hak warga negara adalah hak asasi manusia hak asasi manusia dan hak warga negara bersifat universal hak asasi manusia…
- Di kampung ini Pak Rato sangat dikenal warga. Dia… Di kampung ini Pak Rato sangat dikenal warga. Dia supel, jujur dan suka membantu. Dengan senang hati ia akan memberi bantuan kepada warga lain yang membutuhkan. Bahkan tanpa diminta pun,jika…
- Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945… Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 memuat prinsip-prinsip negara Indonesia, yaitu tujuan negara yang akan diwujudkan oleh pemerintah negara, ketentuan diadakannya Undang-Undang Dasar, bentuk negara, yaitu bentuk republik yang…
- Bentuk sikap seorang warga negara Indonesia dalam… Bentuk sikap seorang warga negara Indonesia dalam mengamalkan sila kedua Pancasila adalah? Mengembangkan kehidupan yang bertolerabsi antara umat beragama memiliki sikap tenggang rasa rela berkorban demi kepentingan dan negara menggunakan…
- Pencemaran lingkungan yang disebabkan limbah pabrik… Pencemaran lingkungan yang disebabkan limbah pabrik merupakan salah satu bentuk pelanggaran? HAM BUDAYA POLITIK AGAMA Sosial politik Jawaban yang benar adalah: A. HAM. Dilansir dari Ensiklopedia, pencemaran lingkungan yang disebabkan…
- Salah satu tujuan dibentuknya GNB ( Gerakan Non… Salah satu tujuan dibentuknya GNB ( Gerakan Non Blok) adalah menentang apartheid. Alasan yang menjadi penguat untuk menetapkan tujuan tersebut adalah? Negara-negara barat memperlakukan bangsa lain dengan buruk Tidak adanya…
- Pernyataan tersebut menunjukkan makna dari Indonesia… Sebagai seorang pelajar, Andi memiliki cita-cita menjadi seorang Polisi. Alasannya adalah supaya dapat melindungi Indonesia dari segala bentuk ancaman yang mengganggu keamanan dan kenyamanan seluruh warga negara Indonesia. Pernyataan tersebut…
- Salah satu contoh bentuk kerja sama bilateral antara… Salah satu contoh bentuk kerja sama bilateral antara Indonesia dengan negara ASEAN di dalam bidang pertanian yaitu… a. Indonesia-Singapura mempunyai bentuk kerja sama dalam mengekspor minyak mentah b. Indonesia-Thailand…
- Salah satu hal yang menjadi ciri khas seseorang di… Salah satu hal yang menjadi ciri khas seseorang di dalam membawakan sebuah untaian lagu yaitu… A. Make up B. Penguasaan panggung C. Bentuk penampilan D. Gaya bernyanyi seseorang …
- Salah satu langkah strategis yang dilakukan oleh… Salah satu langkah strategis yang dilakukan oleh pemerintah dalam proses penegakkan HAM adalah membentuk KOMNAS HAM. Di bawah ini merupakan beberapa kewenangan yang dimiliki oleh KOMNAS HAM, kecuali? melakukan perdamaian…
- Pelaksanaan hak dan kewajiban harus seimbang. Setiap… Pelaksanaan hak dan kewajiban harus seimbang. Setiap ada hak akan muncul kewajiban. Oleh karena itu, setiap warga negara Indonesia harus? Melaksanakan hak dan memberikan kewajiban kepada orang lain Melaksanakan kewajiban…
- Tanggung jawab setiap warga Negara adalah… Tanggung jawab setiap warga Negara adalah… a. Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dengan menghindari sikap dan perilaku yang diskriminati b. Memiliki kedudukan yang sama di mata hokum c. Mempunyai…
- Bentuk kerja sama Traktat Bantuan Hukum Timbal Balik… Bentuk kerja sama Traktat Bantuan Hukum Timbal Balik di bidang pidana merupakan salah satu bentuk kerja sama Indonesia dengan ASEAN pada bidang… a. Pendidikan b. Sosial Budaya c. Ekonomi…
- Keutuhan nasional bisa tercapai apabila warga negara… Keutuhan nasional bisa tercapai apabila warga negara memiliki kepedulian yang tinggi terhadap bangsa dan negara. Contoh upaya yang dapat dilakukan warga negara untuk menjaga komitmen terhadap keutuhan nasional dalam bidang…