
Sebutkan dan jelaskan teknik dasar lompat jauh
Lompat jauh adalah salah satu cabang atletik pada nomor lompat dengan tujuan melompat sejauh-jauhnya, yang diawali dari berlari secepat-cepatnya, menolak, melayang, dan akhirnya mendarat.
Teknik dasar lompat jauh terdiri dari:
- awalan atau ancang-ancang
- tumpuan atau tolakan
- melayang
- mendarat
Pembahasan
Teknik dasar lompat jauh
- 1. Awalan atau ancang-ancang (approach-run)
Awalan atau ancang-ancang adalah gerakan permulaan dalam bentuk lari untuk mendapatkan kecepatan pada waktu akan melakukan tolakan (lompatan). Kecepatan ini disebut dengan kecepatan horizontal. Panjang awalan untuk melaksanakan awalan lompat jauh antara 30 hingga 45 meter.
- 2. Tumpuan atau tolakan (take-off)
Tumpuan atau tolakan adalah perubahan atau perpindahan gerakan dari gerakan horizontal ke gerakan vertikal yang dilakukan secara cepat dan tepat pada papan tolak. Yang dilakukan pada waktu akan melakukan tolakan
- badan agak direndahkan ke belakang
- kaki tumpu atau kaki yang akan digunakan untuk menolak lurus, sedangkan kaki ayun (kaki belakang) agak dibengkokkan
- berat badan berada pada kaki tumpu
- kedua tangan atau lengan ke belakang
- kepala agak ditengadahkan (dagu agak diangkat)
- pandangan ke depan
Melayang adalah sikap badan setelah kaki tolak menolakkan kaki pada papan tolak, badan akan dapat terangkat melayang di udara, bersamaan dengan ayunan kedua lengan ke depan atas.
Yang dilakukan pada posisi mendarat adalah
- Pada waktu akan mendarat, kedua kaki dibawa ke depan lurus dengan jalan mengangkat paha ke atas, badan dibungkukkan ke depan, kedua tangan ke depan.
- Mendarat pada kedua tumit terlebih dahulu dan mengeper, dengan kedua lutut dibengkokkan (ditekuk), berat badan ke depan supaya tidak jatuh ke belakang
- Kepala ditundukkan
- Kedua tangan ke depan
Related Posts:
- Posisi badan yang membuat pelari semakin cepat yaitu Posisi badan yang membuat pelari semakin cepat yaitu Jawab Pada saat berlari, posisi yang bisa mempercepat kecepatan pelari adalah badan condong ke depan. Dengan condong ke depan, kita juga akan mudah untuk…
- Teknik menyatukan dua benang atau lebih membentuk ikatan… Teknik menyatukan dua benang atau lebih membentuk ikatan yang diinginkan disebut dengan teknik …. A. menenun B. menjahit C. mengikat D. mewarnai Jawaban: C Dilansir dari Encyclopedia Britannica : Teknik…
- Mempraktikan rangkaian senam ritmik sederhana menggunakan… Mempraktikan rangkaian senam ritmik sederhana menggunakan gerak jalan dan lompat secara jelas dan lancar merupakan jabaran dari kompetensi dasar pada lingkup pembelajaran? Aktivitas Aquatik aktivitas senam aktivitas gerak berirama aktivitas…
- Sebutkan 3 macam gerak dominan dalam senam lantai Sebutkan 3 macam gerak dominan dalam senam lantai Berikut ini 3 macam gerak dominan dalam senam lantai, yang mana di antaranya ialah: Bertumpu Berguling Menolak. Pembahasan Senam lantai sendiri dapat kita maknai sebagai…
- Lompat kangkang dengan panggul lurus disebut Lompat kangkang dengan panggul lurus disebut Jawaban: Lompat kangkang dengan panggul lurus disebut layout.
- Membatik dengan canting tulis disebut? Membatik dengan canting tulis disebut? Teknik membatik modern Teknik membatik bebas Teknik membatik tradisional Semua jawaban benar Semua jawaban benar Jawaban yang benar adalah: C. Teknik membatik tradisional. Dilansir dari…
- Di bawah ini yang bukan termasuk teknik-teknik dasar dalam… Di bawah ini yang bukan termasuk teknik-teknik dasar dalam keterampilan kerajinan tekstil untuk memproduksi kerajinan adalah …. A. menenun B. menjahit C. mengikat D. mewarnai Jawaban: D Dilansir Dari Sumber…
- Koreografi senam aerobik dapat dikreasikan dengan… Koreografi senam aerobik dapat dikreasikan dengan memanipulasi? Intensitas, teknik, arah, hitungan, dan basic steps Intensitas, teknik, arah, hitungan, dan kecepatan lagu Intensitas, teknik, arah, dan hitungan Intensitas, teknik, arah,…
- Berikut ini adalah teknik dasar dalam pertandingan sepak… Berikut ini adalah teknik dasar dalam pertandingan sepak bola, kecuali? a. Tendang bola dengan kaki bagian dalam Anda b. Tendang bola dengan kaki luar c. Tendang bola dengan punggung kaki…
- Jelaskan cara menangkap bola pada permainan bola basket Jelaskan cara menangkap bola pada permainan bola basket Kelas : IX Pelajaran : penjasorkes Kategori : permainan bola basket Kata kunci : menangkap bola Pembahasan: Menangkap bola merupakan salah satu…
- Gaya mengajar yang cocok untuk mendapatkan penguasaan… Gaya mengajar yang cocok untuk mendapatkan penguasaan keterampilan teknik gerak dasar langkah kaki dan ayunan lengan dalam aktivitas gerak berirama sesuai dengan kondisi pembelajar yaitu? Inklusif Komando Latihan Penugasan Semua…
- Berapa panjang dan lebar lapangan bola basket Berapa panjang dan lebar lapangan bola basket Jawaban: Panjang dan lebar lapangan bola basket yaitu 28 m x 15 m pembahasan Permainan bola bakset merupakan salah satu olahraga bola besar…
- Menendang bola ke arah teman satu tim merupakan teknik… Menendang bola ke arah teman satu tim merupakan teknik dasar Penguasaan teknik dasar adalah salah satu aspek penting bagi pemain sepak bola untuk bisa menjadi mahir. Teknik dasar dalam permainan sepak bola…
- Arti dari kata di bawah ini yang benar adalah? Arti dari kata di bawah ini yang benar adalah? prefiks-awalan, infiks-sisipan, sufiks-akhiran, konfiks-awalan dan akhiran prefiks-sisipan, infiks-akhiran, sufiks-awalan, konfiks-awalan dan akhiran prefiks-awalan, infiks-sisipan, sufiks-awalan dan akihran, konfiks-akhiran prefiks-awalan, infiks-akhiran, sufiks-sisipan,…
- Sebutkan macam macam lari dalam atletik? Sebutkan macam macam lari dalam atletik 1. Lari Jarak Pendek (50m, 100m, 200m, 400m, 4X100m, 4X400m) 2. Lari Jarak Menengah (800m dan 1500 m) 3. Lari Jarak Jauh (3000m/steeplechase/halang rintang, 10.000m…
- Siapa penemu permainan sepak bola Siapa penemu permainan sepak bola Penemu permainan sepak bola tidak diketahui secara pasti, namun permainan sepak bola sudah ada sejak zaman romawi kuno. Untuk permainan sepak bola modern pertama kali…
- Menggambar cerita dapat dilakukan dengan teknik kering dan… Menggambar cerita dapat dilakukan dengan teknik kering dan teknik basah. Alat dan bahan untuk menggambar cerita dengan teknik kering menggunakan bahan berikut,kecuali? krayon kapur cat air pensil Semua jawaban benar…
- Mengubah arah dengan gerakan horizontal dan menjadi vertikal… Mengubah arah dengan gerakan horizontal dan menjadi vertikal bertujuan untuk? a. awalan b. tolakan c. melewati mistar d. mendarat e. melayang Jawaban: B. b. tolakan Dilansir dari Encyclopedia Britannica, mengubah…
- Sebutkan dan jelaskan teknik dalam pembuatan kerajinan… Sebutkan dan jelaskan teknik dalam pembuatan kerajinan tekstil? Jawaban: Beberapa teknik dalam pembuatan kerajinan tekstil adalah teknik sablon, teknik tenun, teknik membatik, teknik sulam, dan teknik bordir. Pembahasan: Produk kerajinan adalah barang-barang…
- Yang merupakan teknik dasar dalam permainan sepak bola… Yang merupakan teknik dasar dalam permainan sepak bola disebut.? a. menendang, berhenti, dan menggiring bola b. Layanan, selesai, dan hancurkan c. menggiring bola, menangkap dan menembak d. hancurkan, blokir, dan…
- Senam irama merupakan senam yang diiringi oleh musik atau… Senam irama merupakan senam yang diiringi oleh musik atau irama, pada sikap awalan senam irama yang berguna sebagai persiapan gerakan inti disebut? pemanasan inti pendinginan peregangan Semua jawaban benar Jawaban…
- Pada gerakan melempar cakram gaya ½ putaran agar lemparan… Pada gerakan melempar cakram gaya ½ putaran agar lemparan dapat dilakukan dengan efektif dan hasil yang optimal diperlukan penguasaan gerak dasar yang baik, salah satunya adalah gerak awalan. Sikap awal…
- Saat melakukan pendaratan dalam lompat jauh sebaiknya? Saat melakukan pendaratan dalam lompat jauh sebaiknya? Badan jatuh kedepan Bertumpu pada kedua kaki Badan jatuh dibelakang Badan jatuh kedepan Bertumpu pada kedua kaki mengepar dan badan condong kedepan Jawaban…
- Berikut ini yang bukan merupakan teknik dasar lompat jauh… Berikut ini yang bukan merupakan teknik dasar lompat jauh yaitu …. a.Melayang b.Awalan c.Tolakan d.Loncatan jawaban: Dalam lompat jauh, terdapat beberapa teknik dasar yang harus dikuasai, yakni awalan, tolakan, melayang…
- Perbedaaan anatara Metodologi Penelitian dengan Teknik… Perbedaaan anatara Metodologi Penelitian dengan Teknik Penelitian adalah? Metodologi Penelitian adalah seperangkat langkah yang harus dikerjakan yang tersusun secara sistematis dan logis, sedangkan Teknik Penelitian adalah cara melakukan setiap langkah…
- Di bawah ini yang termasuk ketrampilan dasar yang harus… Di bawah ini yang termasuk ketrampilan dasar yang harus dimiliki seorang wirausahawan adalah? A. ketrampilan melakukan teknis tertentu B. ketrampilan teknik C. ketrampilan bekerjasama dengan orang lain D. ketrampilan mengkoordinasi…
- Sebutkan 2 contoh latihan daya tahan tungkai ! Sebutkan 2 contoh latihan daya tahan tungkai ! Kunci Jawaban: lompat katak, berlari-lari menaiki tangga berundak-undak
- Teknik menyatukan dua benang atau lebih membentuk ikatan… Teknik menyatukan dua benang atau lebih membentuk ikatan yang diinginkan disebut dengan teknik …. A. menenun B. menjahit C. mengikat D. mewarnai Jawaban: C Dilansir Dari Sumber Terpercaya : Teknik…
- Jumlah pemain bola voli dalam satu regu adalah Jumlah pemain bola voli dalam satu regu adalah Jawab jumlah pemain bola voli dalam satu regu ialah 10 orang pemain dengan 6 pemain inti yang bermain di lapangan dan 4…
- Penggunaan awalan me- yang benar pada kalimat berikut ini… Penggunaan awalan me- yang benar pada kalimat berikut ini adalah ? a. Ibu memasak di dapur b. Budi mencolok mata Dika hingga menangis c. Pasukan Belanda membom kota Surabaya dengan…